DINAS TENAGA KERJA, PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KOTA MALANG

Berita

Studi Komparatif dari Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan UKM Kabupaten Banyumas

Dalam rangka meningkatkan produktivitas, menciptakan lingkungan kerja yang seimbang dan memperkuat kepatuhan hukum, Dinas Tenaga Kerja, Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah melakukan kunjungan studi Komparatif Tata Kelola Pencegahan Perselisihan Hubungan Industrial ke Disnaker PMPTSP Kota Malang. Dalam kunjungan ini diikuti oleh 20 orang peserta dan dilakukan secara diskusi interaktif.

#disnakerpmptspmalang #pemkotmalang #kotamalang #lunasker#mppmerdeka #malanghit #izinberesbisnissukses #urusizin #oss #izol #malangservice #malangmelayani #malangsmartcity #ptsp #pelayananpublik #zonaintegritas #malang109